MOTIWALI - ACOUSTICS TIDE GAUGE

PANRITA INDONESIA

MOTIWALI merupakan instrumen pengukur pasang surut yang dikembangkan oleh Lab. Instrumentasi & Robotika Kelautan FPIK, IPB sejak tahun 2007 berbasis gelombang akustik. Gelombak akustik dipancarkan dan kemudian mengenai permukaan air serta dipantulkan kembali. Jeda waktu antara pancaran dan penerimaan kembali tersebut kemudian diubah menjadi jarak. MOTIWALI terdiri atas 3 bagian utama yaitu sensor, mikrokontroller dan modem GSM.

Spesifikasi MOTIWALI sbb:

1. Jarak maksimal sensor 10 m

2. Support semua operator GSM

3. Sampling time 5 menit

4. Low Power consumption

 

 

-

Supported By: